Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?

Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ? - Hallo sahabat Info Lowongan Kerja Karawang, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Blog, Artikel Komputer dan Internet, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?
link : Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?

Baca juga


Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?


SEO  (Search Engine Optimized) adalah Mengoptimalkan sebuah blog dengan memanfaatkan mesinpencari dan mendapatkan peringkatyang tinggi di halaman pertama mesin pencari dengan menggunakan keyword tertentu agar dibanjiri pengunjung yang datang dari search engine. Ada 2 bagian besar dalam kegiatan SEO, yaitu On Page Optimization dan Off Page Optimization.

On Page Optimization : merupakan kegiatan membenahi sisi dalam website agar lebih SEO friendly, diperlukan banyak kemampuan teknis untuk hal ini.

Off Page Optimization : merupakan kegiatan mempublikasi website di berbagai tempat. Off Page Optimization bertujuan mendapatkan pengunjung dan backlink.

Tujuan akhir dalam SEO pada akhirnya adalah meningkatkan trafict organik situs melalui mesin pencari. Jika dirunut, SEO meliputi :
  • Bagaimana agar situs mudah dirayapi search engine bot
  • Bagamana agar situs cepat terindex
  • Bagai mana neningkatkan SERP dan peringkat situs di search engine
  • Akhirnya meningkatkan trafik situs via search engine
Teknik SEO ini dibagi menjadi 2 yaitu :
  1. SEO White hat itu adalah SEO golongan putih yang tidak berlebihan dan tidah mencurangi search engine serta tidak membuat content palsu yg menipu search engine.
  2. SEO black hat itu SEO golongan hitam yang mengelabui search engine agar blog atau webnya bisa tampil di halaman utama. 
Ada juga cara yang lain seperti berikut ini :
  1. Disarankan untuk membuat sitemap dan robot.txt (termasuk dalam kegiatan On Page Optimization). Sitemap dan robot.txt merupakan pemandu bagi crawler search engine saat berkunjung dan melakukan indexing pada website.
  2. Update blog-buat posting minimal 3posting perminggu.
  3. Blogwalking-kunjungi blog lain (yg do follow) dan tinggal kan komen.
  4. Menembak keyword-apa berita yg paling banyak dicari hari ini, buat posting yg seperti itu.
  5. Shared posting-shared di sosial network (facebook, twitter, yahoo asware, dll)
  6. Backlink-sebar link website kamu sebanyak-banyaknya.
  7. Submit Artikel Blog menggunakan tools Google Web Master dan juga melakukan Ping, contoh situs yang saya sering gunakan untuk ping artikel atau halaman utama blog saya yaitu Pingomatic.com, MyPageRank.net ( ping blog jangan terlalu sering bagusnya 2 kali dalam sehari karna jika terlalu sering nanti di anggap spam oleh Search Engine )
  8. Jika sudah berdo'a dan bersabarlah, blog yg baru 3 bulan belum tentu masuk rangking di mesin pencari jadi bersabarlah menunggu :) 
Sekian dari saya semoga artikel ini berguna bagi anda semua


    Demikianlah Artikel Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?

    Sekianlah artikel Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ? kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ? dengan alamat link https://info-lowongan-kerja-karawang.blogspot.com/2014/06/apa-itu-seo-dan-cara-penerapannya.html

    0 Response to "Apa itu SEO dan Cara Penerapannya ?"

    Posting Komentar